Selasa, 08 November 2022

Review Kampus 2 dan 3 UIN Walisongo Semarang

      UIN Walisongo adalah universitas islam negeri yang berada di Ngaliyan, Semarang. UIN Walisongo dulu bernama IAIN Walisongo secara resmi pada tanggal 6 April 1970 melalui Keputusan Menteri Agama RI (KH. M. Dachlan) No. 30 dan 31 tahun 1970. Pada awal berdirinya, Perguruan Tinggi Agama Islam ini memiliki 5 fakultas yang tersebar di berbagai kota di Jawa Tengah, yakni Fakultas Dakwah di Semarang, Fakultas Syari’ah di Bumiayu, Fakultas Syari’ah di Demak, Fakultas Ushuluddin di Kudus dan Fakultas Tarbiyah di Salatiga. Namun, sekarang ini UIN Walisongo memiliki 8 fakultas yang berada di kampus 2 dan 3 Ngaliyan, Semarang. Delapan fakultas tersebut yaitu sebagai berikut. 

  1.   Fakultas Syariah dan Hukum
  2.   Fakultas Ilmu Sosial dan Politik
  3.   Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan
  4.   Fakultas Ushluddin Dan Humaniora
  5.   Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam
  6.   Fakultas Psikoligi dan Kesehatan
  7.   Fakultas Sains Dan Teknologi
  8.   Fakultas Dakwah Dan Komunikasi
Untuk informasi selengkapnya, simak video berikut ini.













Nama        : Irnina  Dwi Aknani

NIM          : 2103036023

Jurusan     : Manajemen Pendidikan Islam (MPI 3A)

Kampus    : UIN Walisongo Semarang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contoh Poster Lomba Bulan Bahasa : Karya Irnina Dwi Aknani

     Dalam memperingati Bulan Bahasa dan Sastra, maka akan diadakan beberapa kegiatan seperti lomba, senam dan jalan sehat bagi siswa-siswa ...